Editing Coding Sensus Pertanian 2023 - Berita - Badan Pusat Statistik Kota Pekalongan

Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kota Pekalongan waktu layanan Senin - Jum'at (sesuai hari kerja) : 08.00 - 15.30 WIB || Sistem Layanan WhatsApp BPS Kota Pekalongan (SYAWALAN) 082325817577

Editing Coding Sensus Pertanian 2023

Editing Coding Sensus Pertanian 2023

5 Juli 2023 | Kegiatan Statistik


Pendataan lapangan Sensus Pertanian 2023 telah selesai dilaksanakan. Dilanjutkan tahapan pengolahan dokumen. Dokumen dari Receiving Batching yang telah diperiksa kelengkapannya akan dilanjutkan dengan editing coding. Pada tahap editin coding dilakukan pemeriksaan kelengkapan isian dokumen ST2023. Petugas editing coding dapat melakukan konfirmasi kepada PMS ST2023 jika ditemukan isian yang tidak lengkap. Dengan adanya tahap editing coding diharapkan dapat memperlancar proses pengolahan selanjutnya.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Pekalongan (Statistics of Pekalongan Municipality)Jl. Singosari Kota Pekalongan 51111

Telp (0285) 423504 Faks (0285) 4420122

Mailbox : bps3375@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik