Pembinaan Statistik sektoral Dindik Kota Pekalongan:menuju data Pendidikan yang lebih berkualitas - Berita - Badan Pusat Statistik Kota Pekalongan

Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kota Pekalongan waktu layanan Senin - Jum'at (sesuai hari kerja) : 08.00 - 15.30 WIB || Sistem Layanan WhatsApp BPS Kota Pekalongan (SYAWALAN) 082325817577

Pembinaan Statistik sektoral Dindik Kota Pekalongan:menuju data Pendidikan yang lebih berkualitas

Pembinaan Statistik sektoral Dindik Kota Pekalongan:menuju data Pendidikan yang lebih berkualitas

11 Februari 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


Pada Selasa, 11 Februari 2025, Tim Pembinaan Statistik Sektoral BPS Kota Pekalongan, didampingi Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Pekalongan sebagai walidata, melanjutkan sesi pembinaan di Dinas Pendidikan Kota Pekalongan.

Fokus utama kali ini adalah proses bisnis statistik, di mana semua kegiatan statistik—baik sensus, survei, maupun kompilasi data administrasi—harus melalui tahapan yang mengacu pada GSBPM (Generic Statistical Business Process Model) agar data yang dihasilkan berkualitas dan sesuai standar. Selain itu, tim juga menekankan pentingnya dokumentasi dalam setiap tahapan sebagai bukti dukung nyata dalam pengelolaan statistik sektoral.

Mari bersama wujudkan data yang akurat dan terpercaya untuk mendukung kebijakan yang lebih baik! 📈✨

#BPSKotaPekalongan #StatistikSektoral #GSBPM #DataBerkualitas #PembinaanStatistik

------------------------------------------
Ikuti kami ⬇️
Website : pekalongankota.bps.go.id
Youtube : BPS Kota Pekalongan
------------------------------------------

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Pekalongan (Statistics of Pekalongan Municipality)Jl. Singosari Kota Pekalongan 51111

Telp (0285) 423504 Faks (0285) 4420122

Mailbox : bps3375@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik